
- Mengapa Kawasaki Z900 2025 Kini Lebih Murah? Simak Penjelasannya!
- Prospek Usaha Warung Kopi: Peluang Bisnis yang Tak Pernah Surut
- Modal Rp25.000 Nongkrong di Warung Kopi, Dapat Relasi Baru
- IIMS 2025: Paduan Otomotif dan Hiburan yang Siap Memukau Pengunjung
- AEROX ALPHA: Sport Scooter Baru Buat Lo yang Anti Mainstream!
- Warkop Riderstory Spot Resmi Dibuka di Jl. Kranggan, Jatirangga, Jatisampurna, Bekasi!
- Tips & Trik Mengisi BBM yang Baik dan Memilih Oktan yang Tepat untuk Motor Kesayangan
- Aldi Satya Mahendra Mengukir Sejarah Baru Juara World Supersport 300
- Presiden Prabowo Gunakan MV3 Garuda Limousine Bikinan Indonesia, PT Pindad
- Sejarah Yamaha Mio Sporty di Indonesia & Kenapa Sekarang Harganya Melambung Tinggi


.jpg)
- By Riderstory
- 03 Agu 2023 / 1968 View
PT Astra Honda Motor melakukan Penyegaran pada New Honda Vario 160.
Hello riders, PT Astra Honda Motor melakukan Penyegaran pada New Honda Vario 160. Bener banget, New Honda Vario 160 membawa pilihan varian warna terbaru dengan tipe CBS-ISS bergaya premium sporti, memberikan kepercayaan diri bagi pengendaranya. Terdapat empat pilihan warna yang menarik, yakni Grande Matte White, Grande Matte Black, Active Matte Red, dan Active Matte Black.
Dalam segi performa, New Honda Vario 160 dilengkapi dengan mesin generasi terbaru berkapasitas 160cc 4 katup enhanced Smart Power Plus (eSP+), menghasilkan tenaga maksimal hingga 11,3 kW pada 8.500 rpm dan torsi puncak 13,8 Nm pada 7.000 rpm. Keunggulan mesin ini memberikan sensasi bertenaga yang memuaskan dan kesenangan berkendara.
Tidak hanya performa yang canggih, skutik premium sporti ini juga menawarkan kenyamanan dalam berkendara dengan teknologi frame (rangka) eSAF (enhanced Smart Architecture Frame) yang membuatnya semakin lincah dan mudah dikendarai. Penggunaan lampu LED pada semua sistem tata cahaya juga menambah kesan premium sporti dan kecanggihan.
Baca Lainnya :
- Pengaruh Kecerdasan Buatan (AI) terhadap Industri Otomotif
- Filosofi Berkendara: Perjalanan Adalah Kehidupan, Seperti Roda Yang Berputar.
- PT. KMI Memperkenalkan New Kawasaki Ninja ZX-6R 24 Model Year: Lebih Keren dan Bertenaga!
- DXPO by Danamon 2023: Perayaan Ulang Tahun ke-67 Bank Danamon Berikan Penawaran dan Program Spesial
- Kawasaki Ninja ZX-25R Hadirkan Warna Baru.
Dilengkapi dengan fitur-fitur canggih, seperti Honda Smart Key System yang dilengkapi dengan alarm dan answer back system, serta fitur keselamatan seperti Antilock-Braking System (ABS) pada tipe ABS, New Honda Vario 160 memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengendara.
Selain itu, model ini juga menawarkan kapasitas bagasi yang besar, mencapai 18 liter, dan telah dilengkapi dengan USB charger type A untuk kemudahan pengisian daya.
Harga untuk New Honda Vario 160 adalah Rp. 29.513.000 untuk tipe ABS, Rp. 26.889.000 untuk tipe CBS-ISS dengan warna premium, dan Rp. 26.639.000 untuk tipe CBS-ISS dengan warna sporty. Dengan segala fitur canggih dan desain yang mewah, skutik premium sporti ini cocok menjadi pilihan bagi pecinta skutik besar yang ingin berkendara dengan gaya masa kini.
Berita Terkait
Leave a Comments
-
- Sun, 29 Jun 2025
Yamaha Aerox Alpha Meluncur di Vietnam, Pakai Teknologi Turbo
-
- Sat, 28 Jun 2025
Motor Boleh Wara-wiri di Jalan Tol Malaysia, Gratis
-
- Wed, 25 Jun 2025
Diam-diam QJMotor Punya Skutik Klasik Modern Buat Lawan Honda SH125i
Detik Otomotif
Berita Populer
Video Terbaru
-
Event Adira Expo 2024 at Tangcity Mall Tangerang
Sabtu, 10 Feb 2024 - Dilihat 274 Kali
Write a Facebook Comment